Kisi-kisi Soal Ujian Nasional adalah pola dalam pengembangan dan perakitan soal Ujian Nasional yang disusun menurut kriteria pencapaian standar kompetensi lulusan, standar isi, dan kurikulum yang berlaku.
Kisi-kisi Soal Ujian Nasional disusun dengan mempertimbangkan lingkup bahan yang sama pada Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013. Kisi-kisi Soal Ujian Nasional menggambarkan kedalaman dan keluasan bahan serta tingkat kognitif yang diukur. Pengembangan dan perakitan butir soal menurut Kisi-kisi Soal Ujian Nasional, dan harus menghindari hal-hal berikut:
- kesalahan konsep keilmuan;
- isu negatif terkait dengan suku, agama, ras, dan antar golongan (SARA);
- isu sensitif, kontroversial, dan politis;
- muatan radikalisme, kekerasan, pornografi, dan asusila;
- muatan komersialisasi, dan atau merek dagang; dan
- plagiarisme termasuk penggunaan soal yang pernah beredar/digunakan.
Berikut Kisi-kisi Soal UN 2019:
A. KISI-KISI UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN TAHUN PELAJARAN 2018/2019
Kisi-kisi Soal UN 2019 |
B.KISI-KISI UJIAN NASIONAL PROGRAM PAKET B/WUSTHA dan PAKET C/ULYA TAHUN PELAJARAN 2018/2019
C. KISI-KISI UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH ATAS/MADRASAH ALIYAH,SEKOLAH MENENGAH TEOLOGI KRISTEN, DAN SEKOLAH MENENGAH AGAMA KATOLIK TAHUN PELAJARAN 2018/2019
D. KISI-KISI UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH ATAS LUAR BIASA KETUNAAN NETRA, KETUNAAN DAKSA, DAN KETUNAAN RUNGU TAHUN PELAJARAN 2018/2019
E. KISI-KISI UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH PERTAMA/MADRASAH TSANAWIYAH TAHUN PELAJARAN 2018/2019
F. KISI-KISI UJIAN NASIONALSEKOLAH MENENGAH PERTAMA LUAR BIASA KETUNAAN NETRA, KETUNAAN DAKSA, DAN KETUNAAN RUNGU TAHUN PELAJARAN 2018/2019
Demikian yang terbaru terkait dengan Kisi-kisi Soal UN 2019
Post a Comment
Post a Comment